04 HARI BANGKOK PATTAYA
Highlight: Chao Praya River,
Wat Arun,
Nongnooch
Village
, Alcazar Show
Hari 01:
|
JAKARTA –
BANGKOK Dengan Penerbangan International
Berkumpul di Bandara Int’l
Soekarno Hatta untuk penerbangan menuju
Bangkok. Setiba di Bangkok,
makan malam dan menuju hotel. (Makan
Malam)
Akomodasi: Grand Mercure Fortune Hotel atau Novotel Fenix Silom **** atau
setaraf
|
Hari 02:
|
BANGKOK – PATTAYA
Pagi ini Anda diajak
menyusuri Sungai Chao Phraya dengan kapal dan mengunjungi Wat Arun.
Dari sana Anda diantar ke Reclining
Buddha Temple, Grand Palace (pass by) Tour selanjutnya mengunjungi Gems
Factory yaitu pabrik batu permata. Kemudian perjalanan dilanjutkan menuju
Pattaya. Setibanya di Pattaya, mengunjungi Sriracha Tiger Zoo, Crocodile
Farm. Malam hari Anda diajak melihat Alcazar Show (Makan Pagi, Makan
Siang, Makan Malam)
Akomodasi: Furama
Jomtien Pattaya atau Mercure Pattaya **** atau setaraf
|
Hari 03:
|
PATTAYA – BANGKOK
Hari ini mengunjungi
Nongnooch Village, desa budaya Thailand untuk menyaksikan pertunjukan
kebudayaan tradisional masyarakat Thai. Tour dilanjutkan ke Honey Bee.
Setelah makan siang, Anda akan diantar kembali ke Bangkok, Singgah terlebih dahulu ke toko makanan
kering khas Thailand untuk berbelanja oleh-oleh, berbelanja MBK Complex (Makan
Pagi, Makan Siang, Makan Malam)
Akomodasi:
Grand Mercure Fortune Hotel atau Novotel Fenix Silom **** atau setaraf
|
Hari 04:
|
BANGKOK – JAKARTA Dengan
Penerbangan International
Acara bebas hingga
saatnya Anda diantar menuju airport untuk penerbangan kembali ke tanah air
(Makan Pagi)
|
BIAYA TOUR DALAM US DOLLAR:
Keberangkatan
|
Dewasa
Twin / Triple Share
(Ex bed)
|
Anak dibawah
12 tahun sekamar
dengan 01 dewasa
|
Anak dibawah 12 tahun sekamar dgn 02 dewasa
(Dengan Extra Bed)
|
Anak dibawah 12 tahun sekamar dgn 02 dewasa
(Tanpa Extra Bed)
|
Oct
18, 25
Nov
08, 22, 29
|
$ 428
|
$ 398
|
$ 358
|
$ 318
|
BIAYA
TAMBAHAN:
01.
Single Supplement: US$100/orang.
02.
Airport Tax & Fuel Surcharge: US$
165/org (Dapat berubah setiap saat tanpa
pemberitahuan)
03. Airport Tax Jakarta: Rp. 150.000,- per orang.
04.
|
0 comments:
Post a Comment